Sabtu, 05 Januari 2013

Contoh Program Sederhana

Void

#include <iostream>
#include <conio>

void lpp(int p, int l)
{
    int luas;
   luas = p * l ;
   cout<<"Panjang : "<<p<<" Lebar : "<<l<<" Luas = "<<luas<<endl;

}
main()
{
    cout<<"======================\n";
    cout<<"Luas Persegi Panjang\n";
   cout<<"======================\n";
   cout<<"\n";
    lpp(3,5);
   lpp(5,7);
   lpp(11,4);
   lpp(4,3);

   cout<<"\n======================";
    getch();
}

sintak di atas akan menghasilkan output seperti di bawah ini:


jika ingin mengganti angka pada pencarian luas persegi panjng di atas, kalian hanya perlu mengganti angka yang berwana merah pada sintak..
semoga bermanfaat..

Contoh Program Sederhana

Loopong Part 1

Looping di bawah adalah menampilkan perkalian..

#include <iostream>
#include <conio>


int main()
{
  int i , a , awal , akhir;
  {
  cout<<"=============================\n";
  cout<<"         PERKALIAN\n";
  cout<<"=============================\n";
  cout<<"masukan perkalian    = ";cin>>a;
  cout<<"masukan batas awal   = ";cin>>awal;
  cout<<"masukan batas akhir  = ";cin>>akhir;
  cout<<"=============================\n";
  }
  for (i=awal; i <= akhir; i++)
  {
  cout<<a<<" x " <<i<< " = "<<a * i<<"\n";
  }
  getch();
}

sintak di atas akan menampilkan output seperti di bawah ini :



semoga bermanfaat..

Contoh Program Sederhana

Array Part 1

Array di bawah adalah array untuk menginputkan nilai mahasiswa sebanyak10..

#include <iostream>
#include <conio>

int main()
{
int index,nilai[10],no;
cout<<"========================= \n";
cout<<"Input Nilai 10 Mahasiswa: \n";
cout<<"========================= \n";
for(index=0; index<10;index++)
{
no=index+1;
cout<<"Mahasiswa ke-"<<no<<" : ";
cin >> nilai[index];
}
cout<<"\nNilai Mahsiswa Yang Telah di Inputkan \n";
cout<<"--------------------------------------- \n";
for(index=0; index<10; index++)
{
no=index+1;
cout<<"Mahasiswa ke-"<<no<<" : "<<nilai[index]<<"\n";
}
getch();
}

koding di atas akan menampilkan output sebagai berikut :

VOID

Void adalah tipe data yang digunakan untuk tipe suatu fungsi yang tidak mengembalikan nilai. Void itu digunakan biasa nya untuk sebuah function atau procedure yang tidak membutuhkan nilai balik. Input dalam tipe data void disebut dengan “Parameter”.
Ciri :
1. Tidak adanya keyword return.
2. Tidak adanya tipe data di dalam deklarasi fungsi.
3. Menggunakan keyword void.
4. Tidak dapat langsung ditampilkan hasilnya.
5. Tidak memiliki nilai kembalian fungsi.

LOOP Pada C++

Perulangan data atau yang biasa disebut dengan “looping” adalah proses yang dilakukan secara berulang-ulang sampai batas yang ditentukan. Biasanya bila dalam perulangan tersebut tidak disertakan batasnya maka syntax akan error karena proses itu akan berulang terus hingga tak terhingga sementara variabel dalam komputer masih terbatas.

Jenis Loop :
  1. FOR
  2. WHILE
  3. DO – WHILE 

Perbedaan antara FOR, WHILE, dan DO-WHILE :

For :
untuk mengulang suatu proses yang telah diketahui jumlahnya.

While : Pre Tested Loop
untuk mengulang suatu proses yang belum diketahui jumlahnya. Pengecekan kondisi akan dilakukan terlebih dahulu. Jika kondisi masih bernilai true, maka looping akan terus berlanjut.

Do-while : Post Tested Loop
untuk mengulang suatu proses yang belum diketahui jumlahnya. Instruksi akan dijalankan lebih dahulu, kemudian dilakukan pengecekan kondisi apabila masih bernilai true maka looping akan terus berlanjut.